HOBIQQ – Gunung Berbahaya – Tahukah kamu, sejak tahun 1600, setidaknya 278.880 orang tewas akibat letusan gunung, di mana sebagian besar kematian dikaitkan dengan bahaya tidak langsung dari letusan.
Saat ini, terdapat sejumlah gunung berapi yang siap meletus kapan saja dan bisa menjadi ancaman besar bagi kehidupan umat manusia. Setidaknya, ada lima gunung berapi yang di nilai paling berbahaya di dunia. Berikut daftarnya.
Vesuvius, Italia
Gunung Vesuvius pernah meletus dengan sangat dahsyat pada tahun 79 M, menghancurkan kota Pompeii dan Herculaneum. Vesuvius masih menjadi gunung berapi berbahaya mengingat letaknya di dekat kota Napoli yang dihuni oleh sekitar 3 juta orang.
Nyiragongo, Republik Demokratik Kongo
Gunung berapi Nyiragongo yang terletak di Afrika tengah ini telah meletus beberapa kali dalam dekade terakhir. Kendati letusannya tidak terlalu eksplosif, ia menghasilkan bentuk lava yang sangat cair dan berbahaya.
Ketika lava itu menyebar, ia dapat dengan cepat bergerak menuruni sisi gunung dan menggenangi daerah sekitar tanpa peringatan.
Gunung Berbahaya , Popocatepetl, Meksiko
Popo, begitu penduduk setempat menyebut gunung berapi yang satu ini. Gunung Popocatepetl hanya berjarak 70 kilometer barat daya dari salah satu kota terbesar di dunia.
Yakni Mexico City rumah bagi 20 juta orang. Yang terbaru Popo pernah menunjukkan aktivitasnya pada tahun 2016 dengan menyemburkan gumpalan abu vulkanik setinggi 5 kilometer. BandarQ
Anak Krakatau, Indonesia
Gunung Anak Krakatau juga ternyata masuk sebagai gunung berapi paling berbahaya di dunia.
Nama Krakatau di kenal dunia karena letusannya yang dahsyat pada tahun 1886. Letusan ini memicu tsunami raksasa hingga menewaskan 36.000 orang.
Gunung Berbahaya , Changbaishan, China
Hanya sedikit yang tahu tentang gunung berapi yang terletak di China ini. Changbaishan terakhir meletus pada tahun 1903. Namun jauh sebelum itu, gunung ini menyimpan sejarah mengerikan. Agen Poker