BERITA UNIK

20 Tahun Kibulin Suami Punya Penyakit Pikun

Hobiqq – Seorang wanita di Connecticut membuat suaminya berpikir dia menderita penyakit Alzheimer selama 20 tahun. Perbuatan itu ternyata sengaja dilakukan agar pasangan hidupnya tersebut tak mencurigai pengkhiatan yang telah dilakukannya. 20 Tahun Kibulin Suami Punya Penyakit Pikun

Dilansir dari Oddity Central, istri bernama Donna Marino itu ternyata mencuri lebih dari US$600 ribu atau setara Rp8,5 miliar dari rekening bank suaminya. Dengan kemampuan meyakinkan suami mengidap penyakit lupa, dia melakukan perbuatan tersebut selama 20 tahun.

Donna ditangkap karena mencuri uang suaminya berupa uang pensiun, pembayaran kompensasi pekerja, dan penghasilan Jamsostek dari suaminya selama 20 tahun.

Ketika sang putri dari suami donna ini menemukan dokumen dan kartu kredit yang suami nya tidak ketahui , anak langsung melaporkan hal tersebut kepada polisi karna di rasa ibu tiri nya tersebut sedang mengontrol semua keuangan keluarga tersebut.

Sejak itu suami donna ini memutuskan hubungan dengan istri nya ini.

Inilah Alasan Sang Suami Bisa Di Tipu Oleh Istri Nya

Sersan. Gregory Borer yang menyelidi kasus tersebut mengatakan Donna suatu kali pernah melarang suaminya pergi ke bank untuk melakukan transaksi karena hal itu memicu pertengkaran. 

20 Tahun Kibulin Suami Punya Penyakit Pikun

” Dia mengatakan kepadanya bahwa terakhir kali dia masuk ke dalam dia membuat keributan karena Penyakit Alzheimer, menyebabkan (dia) tidak masuk ke dalam untuk menghindari rasa malu,” ungkap Borer. 

Sang suami memang punya kecemasan akan mederita penyekit alzherimer sepajang hidupnya.

Uang Selamat Ini Di Kirim Ke Rekening Ibu Nya

Walaupun belum pernah cek ke dokter ahli hal ini yang di gunakan oleh istri nya agar percaya kepada diri nya jika ia menderita alzherimer.

Karna ketakutan sang suami dengan penyakit yang satu ini ia bisa menipu sang suami selama 20 tahun.

Penyelidikan mengungkapkan bahwa Donna Marino telah mengambil uang dari rekening suaminya dan menyetorkannya ke rekening ibunya. Donna mengatakan kepada polisi bahwa dia menggunakan uang itu untuk membantu keluarganya.

Donna Marino tetap di dakwa dan akan mendapatkan ganjaran hukuman oleh pangadilan karna kasus pencurian dan pemalsuan.

Suami Hanya Bisa Menangis

Tak hanya menghadapi vonis hakim, Donna yang telah berbohong puluhan tahun itu memaksa suami menceraikannya pada Juni tahun lalu. 

“ Dia menatapku dan dia berkata, ‘Sayang, apakah ini benar? Apakah saya bangkrut?’ Dan saya berkata, ‘Ya, Ayah, Anda bangkrut,’ dan dia menangis,” kata putri lelaki itu, Elena Marino, kepada WSFB.

“ Bayangkan ayahmu menangis padamu. Itu mengerikan. … Dan dia seperti, ‘Apakah saya menderita Alzheimer?’ Dan saya seperti, ‘Ayah Anda tidak menderita Alzheimer. Dia berbohong padamu.’”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *