5 Awalan Wajib Diketahui Pemain Catur Pemula!5 Awalan Wajib Diketahui Pemain Catur Pemula!
CAPSA SUSUN – 5 Awalan Wajib Diketahui Pemain Catur Pemula!. Opening dalam catur merupakan langkah awal dalam memulai permainan catur. Caranya bisa di lakukan dengan strategi dan variasi yang bermacam-macam. Namun, bagi pemula yang ingin belajar bermain catur, mempelajari beberapa opening saja sudah lebih dari cukup.
Di lansir Chess, ada lima macam opening yang wajib di ketahui dan dapat di pelajari bagi para pemain catur pemula. Coba tingkatkan teknik dan strategi catur kamu lewat beberapa opening ini, yuk!
1. King’s Gambit
ilustrasi opening King’s Gambit
Sebagai awalan, King’s Gambit merupakan salah satu opening yang wajib di ketahui. Cara ini merupakan salah satu opening tertua sekaligus sangat terkenal dalam sejarah permainan catur.
Opening ini di mainkan oleh pemain bidak putih dengan memajukan pion E4 dan F4 untuk menyerang papan pusat catur. Dari sini, pemain bidak putih memiliki berbagai macam strategi yang bisa di gunakan, mulai dengan mengembangkan pion D2 ke D4, memajukan kuda, ataupun memajukan gajah ke papan pusat catur.
2. Italian Game
ilustrasi opening Italian Game
Selanjutnya, ada Italian Game yang tergolong sebagai salah satu opening favorit bagi para pemain catur. Sifatnya yang padat dan mudah di mainkan membuat opening ini menjadi andalan bagi para pemula.
Italian Game meliputi pemain bidak putih yang memajukan pion E4, di ikuti kuda di kotak F3 , dan gajah putih di C4. Pemain bidak putih dapat mengembangkan serangan dari sisi raja serta dapat mengontrol papan pusat catur. Italian Game juga memberikan fleksibilitas untuk melancarkan serangan kepada lawan.
3. Sicilian Defense
ilustrasi opening Sicilian Defense (chess.com)
Bagi pemain bidak hitam, tentu ada juga berbagai macam opening yang bisa di mainkan. Salah satunya adalah Sicilian Defense. Cara ini bisa di mainkan sebagai respons bagi pemain bidak putih yang memajukan pion di E4 dengan memajukan pion hitam di kotak C7 ke C5.
Opening ini memungkinkan pemain bidak hitam untuk bermain secara agresif. Dengan memainkan pion hitam di C5, jalan bagi ratu akan terbuka. Dengan begitu, pemain bidak hitam dapat dengan mudah menyerang papan pusat catur.
4. French Defense
ilustrasi opening French Defense (chess.com)
Selain Sicilian Defense, ada juga French Defense yang merupakan respons lain dari pion putih di E4. Di sini, pemain bidak hitam memajukan pion hitam di C6 di ikuti dengan pion hitam di D5 untuk mengancam pion putih lawan.
Di samping itu, jalan bagi sang ratu hitam dan gajah juga terbuka. Pemain bidak hitam kemudian memiliki banyak kesempatan dan strategi yang dapat di gunakan untuk membalas serangan lawan.
5. Queen’s Gambit
ilustrasi opening Queen’s Gambit
Bagi kamu yang sudah pernah menonton serial TV The Queen’s Gambit, pasti tidak heran kalau sebenarnya opening yang di gunakan dalam seri tersebut nyata adanya. Faktanya, Queen’s Gambit juga merupakan salah satu opening tertua dalam sejarah permainan catur.
Dalam pelaksanaannya, Queen’s Gambit sangat mirip dengan King’s Gambit. Hanya saja, opening King’s Gambit menawarkan permainan yang taktis, sedangkan Queen’s Gambit menawarkan permainan yang posisional. Di samping itu, kedua opening tetaplah sangat kuat apabila di mainkan dengan benar.
Sekarang kamu jadi lebih paham tentang berbagai macam opening dalam permainan catur, bukan? Teruslah bermain sambil mempraktikkan sederet opening tersebut agar kemampuanmu makin meningkat, ya!