BERITA UNIK

Youtuber Ini Bikin Sendiri Makanan Jumbo

HOBIQQLOUNGE – Youtuber asal Korsel ini punya cara kreatif untuk konten mukbangnya. Ia membuat sendiri makanan-makanan dengan takaran yang jumbo.

Mukbang dalam bahasa Korea dikenal memiliki arti ‘makan’ dan ‘disiarkan’. Dengan kata lain, mukbang merupakan konten yang menyiarkan host dalam suatu adegan ketika sedang makan.

Mukbang pertama kali muncul di situs live streaming Korea pada 2010. Kemudian tren mukbang menjadi populer setelah banyak dijadikan konten oleh youtuber-youtuber di seluruh dunia.

Youtuber

YOUTUBER KOREA SELATAN

Salah satunya Yammoo, seorang youtuber asal Korea Selatan. Namun, untuk membedakan dengan youtuber lainnya, Yammoo punya cara kreatif tersendiri

Youtuber dengan subscribers sebanyak 730 ribu ini membuat makanan yang biasanya berukuran kecil menjadi berukuran jumbo, bahkan jenis makanan yang dipilih terbilang unik.

Seperti permen yang diberi nama ‘bola polusi udara’ ini. Permen tersebut dibuat dari permen kapas yang kemudian

Dibentuk hingga menjadi bola-bola besar untuk mengibaratkan ‘polusi udara’.

Youtuber

MUKBANG DI DUNIA

Uniknya lagi, untuk mengibaratkan seperti polusi udara sungguhan, Yammoo sampai menggunakan masker hitam. Baru kemudian dibuka dan dimakan.

Suara ketika mengunyah permen kapas tersebut direkam dengan jelas, sehingga membuat penontonnya menjadi tergiur.

“Mukbang sudah terkenal secara global, jadi Saya ingin membuat yang lebih unik dari yang lain,” ujar Yammoo.

Permen bola polusi udara tersebut bukan merupakan satu-satunya yang pernah dibuat Yammo. Sebelumnya, agen bandarq online indonesia

Youtuber ini juga pernah membuat makanan versi raksasa seperti nuggets, permen karet, tempura udang, sosis dan cokelat batangan.

Youtuber

KONTEN KREATIF

Yang menarik perhatian adalah ketika Yammoo membuat minuman brown sugar bubble tea dalam versi raksasa.

Video tersebut juga diunggah dalam youtube channelnya dan mendapat 2.8 juta penonton.

Konten kreatif ini sudah dipikirkan matang-matang oleh Yammoo. Bahkan setiap kali dirinya melihat makanan di toko kelontong.

Hal yang pertama kali dipikirkan adalah bagaimana caranya dia bisa membuat makanan dalam versi raksasa.

Dibalik itu, Yammoo juga memiliki minat yang lebih di dunia kuliner. Maka tak heran dirinya mendapat sertifikasi kuliner dalam masakan Korea, Jepang dan masakan Barat.

Ketertarikkan pada kuliner, dimulai Yammoo dengan berbagi resep yang ditulis dalam blog masakan pada 2015 lalu.

Resep tersebut ditulis secara detail, mulai dari bahan hingga langkah-langkah memasak lengkap dengan foto.

Youtuber

YOUTUBE

Kemudian ia beralih ke youtube pada 2016 dengan konten mukbang hingga berhasil mendapat ribuan subscriber seperti sekarang.

Tak mudah mengumpulkan jumlah subscriber sebanyak itu, Yammoo menceritakan bahwa subscriber pertama yang dimiliki adalah anggota keluarganya.

Lebih lanjut Yammoo mengatakan bahwa sang Ibu sangat mendukung apa yang dilakukan dirinya.

Bahkan sang Ibu juga turut membantu membuat beberapa paket makanan seperti pada video yang menampilkan sekantong besar keripik kentang. AGEN POKER

BACA JUGA : Maskapai Penerbangan Ini Sekarang Tinggal Kenangan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *