HOBIQQ LOUNGE -Nigeria mulai melahirkan talenta-talenta sepak bola yang potensial. Bahkan, sejumlah pemain berkebangsaan Nigeria memilih untuk berkiprah di Eropa, salah satunya adalah di Premier League. 5 Pemain Nigeria yang
Pada musim 2022/2023, banyak pemain Nigeria yang mentas di Premier League. Setidaknya, ada lima pemain asal Nigeria yang membela klub Premier League. Siapa saja mereka?
1. Wilfred Ndidi
Wilfred Ndidi (lcfc.com)
PKV SLOTS -Di lansir dari mirir com Wilfred Ndidi telah bergabung ke Leicester City pada musim dingin 2017. Pada musim tersebut, ia didatangkan dari klub Belgia, KRC Genk, dengan biaya 18 juta euro atau setara dengan Rp305 miliar. 5 Pemain Nigeria yang
Berposisi gelandang bertahan, Ndidi sukses diandalkan dan telah menorehkan 225 pertandingan dengan mencetak 11 gol dan 13 assist selama membela Leicester City. Ia juga telah meraih trofi bersama The Foxes.
2. Frank Onyeka
Frank Onyeka (premierleague.com)
Brentford mendatangkan Frank Onyeka pada musim panas 2021. Sang pemain diboyong dengan biaya 10 juta euro atau setara dengan Rp173 miliar dari klub Denmark, FC Midtjylland.
Selama berseragam Brentford, Frank Onyeka telah mencatatkan 38 pertandingan dengan mencetak 1 assist. Kontraknya bersama Brentford akan berakhir pada Juni 2026 mendatang.
Baca Juga: 6 Pemain Inggris di Skuad Brentford 2022/2023, Jadi Andalan?
3. Alex Iwobi
Alex Iwobi (evertonfc.com)LANJUTKAN MEMBACA ARTIKEL DI BAWAH
Editor’s Picks
- 5 Rekrutan Pertama Luciano Spaletti Sebagai Pelatih AS Roma
- Kala Arema FC Mencoba Bangkit Dari Keterpurukan
- Kiper Ahmet Eyup Tewas Dalam Gempa Turki
Alex Iwobi telah memulai karier sepak bolanya di Eropa dengan bergabung ke akadmei Arsenal. Sempat menjadi andalan di Arsenal, Alex Iwobi akhirnya dilepas ke Everton pada musim panas 2019. Ia ditebus dengan biaya 32 juta euro atau setara dengan Rp528 miliar.
Iwobi juga sempat membela Timnas Inggris di level usia muda sebelum memutuskan untuk membela Timnas Nigeria. Ia telah mencatatkan 58 caps dengan mencetak 10 gol bersama Timnas Nigeria.
4. Emmanuel Dennis
Taiwo Awoniyi (instagram.com/awoniyi18)
PKV CASINO LIVE -Emmanuel Dennis merupakan penggawa baru Nottingham Forest. Ia baru di datangkan pada musim panas 2022 dari klub Inggris lainnya, Watford. Dennis berhasil di tebus dengan biaya 18 juta euro atau setara dengan Rp297 miliar.
Berposisi penyerang, Dennis masih belum mampu nyetel dengan gaya permainan Nottingham Forest. Sejauh ini, ia baru mencatatkan 19 pertandingan dengan mencetak 1 gol dan 2 assist.
5. Paul Onuachu
Paul Onuachu (instagram.com/paulebere)
Straiker tajam pada masa nya Paul Onuachu merupakan pemain anyar Southampton. Pasalnya, ia baru di datangkan pada musim dingin 2023 dari klub Belgia, KRC Genk. Paul berhasil di tebus dengan biaya 19 juta euro atau setara dengan Rp312 miliar.
Performa apiknya di lini depan bersama KRC Genk membuat Southampton tertarik mendatangkannya. Ia langsung menandatangani kontrak hingga Juni 2026 mendatang.
Talenta asal Nigeria mulai di percaya untuk bisa menjadi andalan di klub Premier League. Bahkan, ada beberapa yang telah tampil impresif dan konsisten.