HOBIQQ LOUNGE -Bagi sebuah klub sepak bola, mendatangkan pemain baru pada bursa transfer merupakan salah satu cara untuk menambah kekuatan tim. Hal tersebut juga berlaku bagi salah satu klub raksasa Italia. AS Roma 5 Pemain Termahal yang
Klub berjuluk Giallorossi tersebut cukup sering mendatangkan pemain dalam beberapa musim terakhir. Bahkan, AS Roma beberapa kali memecahkan rekor transfer klub dengan membeli pemain mahal.
Lantas, siapa pemain termahal yang pernah direkrut AS Roma? Simak ulasan berikut ini!
1. Patrik Schick
potret Patrik Schick (twitter.com/ASRomaEN)
Rekor pembelian termahal AS Roma dipegang Patrik Schick. Pada musim panas 2018, AS Roma menebus pemain asal Ceko ini dari Sampdoria dengan biaya 42 juta euro atau setara 684 miliar rupiah. Sebelumnya, Schick memperkuat AS Roma dengan status pinjaman pada 2017/2018. 5 Pemain Termahal yang
Sayangnya, penyerang 27 tahun tersebut gagal menunjukkan performa terbaiknya bersama AS Roma. Patrik Schick hanya mampu mencatatkan 8 gol dan 3 assist dalam 58 penampilan. Dirinya sempat dipinjamkan ke RB Leipzig sebelum akhirnya dibeli Bayern Leverkusen pada musim panas 2020.
2. Tammy Abraham
potret Tammy Abraham (twitter.com/ASRomaEN)
Di posisi selanjutnya, ada nama Tammy Abraham yang direkrut AS Roma dari Chelsea seharga 40 juta euro atau 651 miliar rupiah pada 2021. Pemain asal Inggris ini kurang mendapatkan menit bermain di Chelsea sehingga memilih hengkang ke AS Roma.
Sejauh ini, Tammy Abraham telah membukukan 34 gol dan 10 assist bagi Giallorossi. Selain itu, pemain 25 tahun ini berhasil mempersembahkan gelar UEFA Conference League pada musim perdananya.
Baca Juga: 5 Pemain yang Memakai Nomor Punggung 9 AS Roma sebelum Tammy Abraham
3. Gabriel Batistuta
LANJUTKAN MEMBACA ARTIKEL DI BAWAH
Editor’s Picks
- 5 Rekrutan Pertama Luciano Spaletti Sebagai Pelatih AS Roma
- Kala Arema FC Mencoba Bangkit Dari Keterpurukan
- Kiper Ahmet Eyup Tewas Dalam Gempa Turki
potret Gabriel Batistuta (twitter.com/ASRomaEN)
PKV SLOTS -Gabriel Batistuta merupakan pemain yang tampil cukup bersinar bersama Florentina. Ia mampu menorehkan 203 gol bagi La Viola di semua ajang. Berkat penampilannya yang gemilang, AS Roma memutuskan untuk merekrut Batistuta pada musim panas 2000 dengan harga 36,15 juta euro atau 588 miliar rupiah.
Batistuta sukses mempersembahkan gelar Serie A Italia pada musim debutnya berseragam AS Roma. Namun, performa pemain asal Argentina itu makin menurun. Ia hanya bertahan selama 3 musim dengan menorehkan 33 gol dan 7 assist.
4. Antonio Cassano
potret Antonio Cassano (twitter.com/asroma.com)
AS Roma mendatangkan Antonio Cassano dari SSC Bari pada musim panas 2001 saat usianya masih 19 tahun. Giallorossi harus mengeluarkan 31 juta euro atau 504 miliar rupiah untuk mendapatkan jasa pria asal Italia tersebut.
Antonio Cassano memperkuat AS Roma selama 5 musim. Ia telah tampil dalam 161 pertandingan dengan mencatatkan 52 gol dan 27 assist. Trofi Supercoppa Italiana 2001/2002 menjadi satu-satunya gelar yang berhasil diraih Cassano selama berseragam AS Roma.
5. Leonardo Spinazzola
potret Leonardo Spinazzola (twitter.com/ASRomaEN)
PKV CASINO -Tempat terakhir diisi bek kiri asal Italia, Leonardo Spinazzola. Pemain yang kini berusia 29 tahun tersebut dibeli dari Juventus sebesar 29,5 juta euro atau 480 miliar rupiah pada 2019.
Mantan pemain Atalanta ini telah mencatatkan 98 penampilan dengan sumbangsih 5 gol dan 15 assist. Spinazzola masih memiliki kontrak bersama As Roma hingga Juni 2024 mendatang.
Dibanding klub Italia lainnya, AS Roma tidak terlalu banyak mengeluarkan uang untuk mendatangkan pemain anyar. Namun, akankah mereka kembali memecahkan rekor pembelian pada bursa transfer mendatang? Mari kita nantikan!