BERITA KESEHATAN

Ini Cara Mencairkan Daging Beku yang Tepat

Cara Cairkan Daging Beku, Persiapan buat BBQ di Rumah

HOBIQQ LOUNGE Tahap pengolahan daging yang harus diperhatikan juga termasuk cara mencairkan daging beku. Jika sembarangan, ada risiko daging akan terkontaminasi bakteri dan menyebabkan keracunan makanan.

Daging adalah makanan yang sangat sering menjadi bahan makanan di semua kalangan. Tidak hanya lezat dan bernutrisi, pengolahan daging bisa sangat beragam tergantung dengan selera dan kemampuan. Namun, agar manfaat daging untuk kesehatan bisa terasa secara maksimal, cara pengolahannya perlu kamu perhatikan.

Tahap-tahap pengolahan daging yang harus kamu perhatikan tidak hanya pada saat memasak. Bahkan, dari mencairkan daging beku saja kamu perlu mengetahui cara tepatnya.

Tujuan dari langkah ini adalah untuk memastikan semua kuman di daging sudah mati dan bisa kamu masak tanpa khawatir. Ketahui cara mencairkan daging yang tepat berikut ini!

Setelah memasukkan daging ke freezer untuk kamu gunakan kemudian, daging akan berada dalam kondisi beku. Jika kamu ingin mengeluarkan kembali daging tersebut dan memasaknya, ada tahap pencairan yang kamu perlu ketahui cara tepatnya.

Pindahkan ke kulkas

HOBIQQ Langkah pertama untuk mencairkan daging beku adalah memindahkan daging dari freezer ke kulkas bagian bawah atau bagian paling dingin dari kulkas. Jangan pindahkan daging dari kontainer aslinya.

Pastikan daging masih terbungkus kemasan atau plastik untuk mengurangi risiko bakteri menempel selama daging di kulkas.

Biarkan daging beku mencair di kulkas

Setelah kamu memindahkan daging, biarkan daging mencair secara perlahan di kulkas. Tujuannya adalah agar temperatur daging naik secara perlahan dan teratur sehingga tidak memicu pertumbuhan bakteri.

Sebaiknya, kamu mulai mencairkan daging pada malam sebelum kamu akan memasak. Waktu yang paling singkat untuk mencairkan daging di kulkas adalah beberapa jam. Durasi hingga daging tidak lagi beku akan berbeda tergantung pada ukuran dan ketebalannya.

Tidak mengeluarkan dari kulkas untuk pencairan

Satu hal yang perlu kamu perhatikan adalah tidak mencairkan daging pada suhu ruangan. Ini bisa menyebabkan pertumbuhan bakteri, dan jika bakteri ini masih menempel setelah dimasak kamu berisiko mengalami keracunan.

Itulah beberapa cara mencairkan daging yang aman. Nah, agar kamu bisa mengetahui pentingnya mencairkan daging beku dengan benar, kamu bisa membaca seputar Bahaya Makan Daging yang Terkontaminasi Bakteri.

Cara Mencairkan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *