Fakta Menarik di Balik Indahnya Rasi Bintang
BERITA UNIK BERITA VIRAL

Fakta Menarik di Balik Indahnya Rasi Bintang

Fakta Menarik di Balik Indahnya Rasi Bintang

HOBIQQ LOUNGE – Fakta Menarik di Balik Indahnya Rasi Bintang – Jika kalian berdiri pada malam hari dan melihat ke arah langit, maka akan tampak “kubah” langit yang dihiasi berjuta-juta bahkan miliaran benda langit, pada kondisi cerah tanpa ada awan ataupun kabut. Benda-benda langit tersebut terbagi menjadi tiga kelompok besar, yaitu: bintang, tata surya dan nebula.

Bintang adalah benda langit yang memancarkan cahaya sendiri. Sekumpulan bintang tersebut dapat berupa bintang tunggal, bintang kembar (biner), galaksi dan rasi bintang.

Total jumlah rasi bintang bukan 12 tetapi 88 rasi bintang

NAMA-NAMA RASI BINTANG - READS | A Blog by Widiani

Seorang ahli astronomi Yunani kuno bernama Ptolemy pada tahun 1500 Masehi merangkai rasi bintang sejumlah 48 pada Belahan Bumi Utara (BBU).

Beberapa tahun kemudian, pada tahun 1551 Masehi, penjelajah asal Belanda bernama Geradus Mercato,

Pieter Keyser dan Frederick de Hautmann melengkapi daftar rasi bintang di bagian Bumi Belahan Selatan (BBS).

Kemudian, rasi bintang yang sudah di kumpulkan sebelumnya di petakan ulang oleh astronom Polandia, Johannes Hevellius dan astronom Perancis, Nicolas Lois de Lacaille menjadi seperti sekarang.

Sehingga di tahun 1922, Persatuan Astronom Internasional (IAU) meresmikan jumlah rasi bintang dengan total 88 buah.

Nama-nama rasi bintang yang ada mengacu pada mitologi Yunani kuno

Fakta Menarik di Balik Indahnya Rasi Bintang

Banyak rasi bintang memiliki nama yang berasal dari Yunani kuno. Hal ini di karenakan penelitian dan pengamatan rasi bintang sudah di lakukan sejak masa Yunani kuno. Pengamatan rupa rasi bintang juga di kaitkan dengan legenda dan mitos dalam kebudayaan Yunani kuno

Seperti matahari dan bulan, rasi bintang juga mengalami terbit dan terbenam

Ini Alasan Perbedaan Waktu Terbit Matahari dan Bulan

Fakta Menarik di Balik Indahnya Rasi Bintang Sama halnya dengan kedua sistem tata surya tersebut, rasi bintang tidak berdiam diri di satu lokasi, rasi bintang mengalami yang namanya terbit dan terbenam.

Terbit dan terbenamnya rasi bintang selalu empat menit lebih awal di bandingkan dengan malam sebelumnya.DOMINO GAPLE

Munculnya rasi bintang selalu bergantian satu dengan yang lainnya

Ini Dia, 5 Fakta yang Jarang Diketahui dari Rasi Bintang

Karena Bumi mengelilingi matahari membuat rasi bintang tidak selalu teramati di langit malam sepanjang tahun, hanya bisa diamati pada bulan-bulan tertentu saja.

Tetapi itu bukan menjadi teori yang mutlak dalam mengamati rasi bintang.

Misalnya saja rasi bintang Orion adalah rasi bintang musim dingin.

Leo rasi bintang musim semi dan Pegasus rasi bintang musim gugur.

Pergerakan rasi bintang sama seperti matahari dari timur ke barat

Fakta Menarik di Balik Indahnya Rasi Bintang

Bila di perhatikan secara saksama akan muncul banyak bintang dan rasi bintang pada bagian timur langit senja sebelum nantinya akan menghilang di ufuk barat menjelang fajar.

Rasi bintang yang menyelesaikan perjalanan melingkar 360 derajat mengelilingi matahari membuatnya memiliki tingkat pergeseran harian kurang lebih satu derajat. Ini berarti rasi bintang akan kembali ke posisi semula satu tahun kemudian, dengan waktu terbit yang sama seperti sebelumnya.GAPLE

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *