Uncategorized

Hasil Liga Inggris Man United Babak Belur Debut Altay

HOBIQQ-Manchester United berhadapan dengan lawan berat, Newcastle United, pada matchweek ke-32 Liga Inggris 2024-2025. Hasil Liga Inggris Man United

Dalam pertandingan kali ini, Manchester United bertindak sebagai tim tamu dengan bertandang ke markas Newcastle United di Stadion St. James’ Park pada Minggu (13/4/2025) waktu setempat atau malam hari WIB.Hasil Liga Inggris Man United

Ruben Amorim melakukan sejumlah rotasi dengan memasang pemain pelapis dalam laga kali ini.

Harry Amass, Victor Lindelof, dan Altay Bayindir di pasang sebagai starter sejak menit awal.

Bagi Bayindir, laga ini menjadi debutnya di ajang Liga Inggris setelah sekian lama menjadi cadangan bagi Andre Onana.

Hasilnya, Manchester United mendapatkan perlawanan ketat dari Newcastle United dan hanya mampu mencatatkan 52 persen penguasaan bola.

Setan Merah juga hanya berhasil menciptakan 9 tembakan dengan 5 di antaranya mengarah tepat ke gawang The Magpies.

Di sisi lain, Newcastle United lebih banyak mengancam gawang tim tamu dengan 6 shots on target dari 12 kali percobaan.

Di akhir laga, Manchester United harus menelan kekalahan telak dari Newcastle United.

Bertindak sebagai tim tamu, Manchester United langsung mendapatkan tekanan dari Newcastle United sejak babak pertama baru saja di mulai.

Beruntungnya, Newcastle United masih belum mampu menyentuh gawang Setan Merah karena penyelesaian mereka yang kurang.

Malahan, Manchester United hampir mencetak gol lebih dulu pada menit ke-12 lewat kerja sama apik umpan satu-dua antara Bruno Fernandes dan Joshua Zirkzee.

Akan tetapi, tendangan Zirkzee yang sudah tepat sasaran masih mampu di tepis dengan baik oleh kiper tuan rumah, Nick Pope.

Peluang yang di sia-siakan tersebut harus di bayar dengan mahal 12 menit kemudian.

Newcastle United mendapatkan peluang emas pertama yang berhasil di manfaatkan dengan baik oleh Sandro Tonali menjadi sebuah gol.

Menerima umpan flick cantik dari Alexander Isak, Tonali melepaskan tendangan first time akurat ke pojok kanan bawah gawang Manchester United.

Menerima umpan flick cantik dari Alexander Isak, Tonali melepaskan tendangan first time akurat ke pojok kanan bawah gawang Manchester United.

Unggul 1 gol rupanya malah membuat lini belakang Newcastle United lengah yang berujung gol balasan bagi Manchester United.

Alejandro Garnacho menjadi aktor utama dalam gol penyeimbang tim tamu usai memanfaatkan umpan terobos dari Di ogo Dalot.

Garnacho berhasil lepas dari jebakan offside dan berhasil menuntaskan serangan balik cepat dengan gol cantik.

Sontekan kaki kiri ke pojok kanan bawah berhasil memaksa Nick Pope memungut bola dari gawangnya.

Di menit akhir babak pertama, Garnacho hampir mencetak brace dan membuat Manchester United berbalik unggul.

Namun, tendangan placing kaki kanannya dari dalam kotak penalti masih mampu di gagalkan oleh Nick Pope.

Peluit tanda turun minum pun berbunyi dan skor 1-1 tetap bertahan hingga akhir paruh pertama.

Di babak kedua, Newcastle United langsung tancap gas dan sudah berhasil mencetak gol kedua pada menit ke-49.

Harvey Barnes berhasil menjadi pencetak gol kedua bagi The Magpies setelah berhasil memanfaatkan umpan silang dari Jacob Murphy dengan baik.

Barnes hanya perlu melakukan tap in untuk mengoyak jala gawang tim tamu untuk kedua kalinya.

Bukannya menyamakan kedudukan, gawang Altay Bayindir malah kebobolan lagi 15 menit kemudian.

Barnes kembali menjadi aktor antagonis bagi lini belakang Setan Merah setelah memanfaatkan blunder fatal dari Noussair Mazraoui.

Dengan dingin, winger asal Inggris itu sukses mencundangi Bayindir dan membawa Newcastle United unggul 3-1.

Tiga belas menit kemudian, lini belakang Manchester United kembali melakukan blunder fatal.

Kali ini, gantian Bayindir yang melakukan kesalahan yang berhasil di manfaatkan menjadi gol oleh Bruno Guimaraes.

Satu blunder dan kebobolan empat kali melengkapi debut bobrok kiper asal Turkiye itu di ajang Premier League.

Tuan rumah mulai menurunkan tempo permainan setelah berhasil mencetak 4 gol di hadapan pendukung sendiri.

Sementara itu, Manchester United tidak mampu mencetak gol balasan dan harus rela di buat babak belur dengan skor 1-4.

Newcastle United berhasil membuat Manchester United babak belur sekaligus menghancurkan debut Altay Bayindir di Liga Inggris 2024-2025.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *