BERITA KESEHATAN

Manfaat Buah Merah Papua bagi Kesehatan, Penuh Nutrisi.

HOBIQQLOUNGE – Manfaat buah merah dipercaya masyarakat Papua dapat mengobati berbagai macam penyakit. Oleh karena itu, buah merah tidak hanya menjadi makanan saja, namun juga dijadikan obat tradisional. Buah dengan nama latin Pandanus conoideus ini memang banyak tumbuh di Papua. Manfaat buah merah papua bagi kesehatan dipengaruhi oleh kandungan nutrisinya tersebut. Selain dikonsumsi secara langsung lalu direbus atau dipanggang, buah merah juga dapat diolah menjadi berbagai masakan. Bahkan biji dan daging buah merah dapat dijadikan bumbu masakan. Minyak ekstrak buah merah juga dapat dijadikan pewarna alami dan penyedap makanan.

Manfaat Buah Merah Papua Mengurangi Risiko Kanker

papua

Manfaat buah merah papua bagi kesehatan yang pertama adalah mengurangi risiko kanker. Sebuah penelitian di laboratoriun menyatakan bahwa buah merah Papua dapat mencegah pertumbuhan sel kanker, seperti kanker payudara, kanker ovarium, hingga kanker usus besar. Tentunya manfaat buah merah yang memiliki sifat antikanker ini sangat sayang untuk dilewatkan. Namun penelitian secara klinis untuk membuktikan manfaat buah merah ini masih sangat minim, sehingga manfaat buah merah untuk mengurangi risiko kanker masih perlu dibuktikan lebih lanjut.

Manfaat Buah Merah Papua Mengurangi Risiko Penyakit Jantung

papua

Selain dapat mengurangi risio kanker, manfaat buah merah papua juga dapat mengurangi risiko penyakit jantung. Dalam sebuah penelitian, ekstrak buah merah ditemukan mampu meningkatkan kadar kolestrol baik dan menurunkan kadar kolestrol jahat, sehingga dapat mengurangi risiko terjadinya penyakit jantung.

Mengobati HIV dan TBC

papua

Manfaat buah merah juga dipercaya dapat membantu mengobati HIV dan TBC. Hal ini berkaitan dengan buah merah yang memiliki sifat dapat membunuh virus dan bakteri tertentu. Dengan sifatnya yang antivirus dan antimkroba ini, buah merah dapat mengobati HIV dan TBC. Namun, seperti yang telah disebutkan sebelumnya, kamu perlu berkonsultasi dengan dokter terlebih dahulu sebelum menggunakannya, karena masih belum banyak penelitian dilakukan.

Memiliki Sifat Antiperadangan

papua

Selain memiliki sifat antivirus dan antimikroba, buah merah juga memiliki sifat antiperadangan. Buah merah memiliki sifat antioksidan kuat yang dapat mengurangi peradangan. Manfaat ini membuat buah merah berpotensi untuk dijadikan obat alternatif bagi penyakit radang usus yang dapat berkembang menjadi kanker usus. Meski demikian, belum ada penelitian ilmiah yang secara khusus membuktikan efek buah merah dalam meredakan peradanganagen bandarq indonesia

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *