Uncategorized

Manfaat Olahraga Bowling yang Seru dan Bikin Rileks

Manfaat Olahraga Bowling yang Seru dan Bikin Rileks

HOBIQQ LOUNGE
Manfaat Olahraga Bowling yang Seru dan Bikin Rileks – Basket, sepak bola, bulu tangkis, kasti, hingga olahraga bowling adalah beberapa jenis olahraga dengan bola yang cukup umum.

Nah, berbicara soal bowling, sudahkah Moms dan Dads mencobanya?

Jika belum, olahraga bowling bisa jadi salah satu kegiatan seru untuk melepas penat sekaligus mengisi waktu weekend ini.

Meningkatkan Fleksibilitas Tubuh

Sebenarnya, olahraga jenis apa pun mendukung fleksibilitas tubuh, termasuk olahraga bowling.

Karena saat Moms dan Dads bermain boling, memungkinkan tubuh untuk bergerak dengan leluasa.

Selain memutar dan melempar bola boling yang tidak ringan, otot-otot tubuh Moms dan Dads akan dilatih agar lebih stabil dan seimbang.

Dengan begitu, cara melempar bola bowling bisa tepat dengan posisi tubuh, kaki, dan kedua tangan yang sesuai tanpa menimbulkan rasa sakit.

Semakin sering Moms dan Dads berlatih bermain bowling, perkembangan fleksibilitas tubuh juga bisa semakin baik.

Sama Seperti Kardio

Jika biasanya Moms dan Dads giat melakukan kardio, sesekali coba pergi ke arena bowling.

Karena ternyata, olahraga ini juga setara seperti kardio.

Ya, kira-kira, pemain boling membutuhkan 71 langkah dalam 1 menit.

Jadi, bila Moms dan Dads menghabiskan waktu untuk olahraga bowling selama 1 jam, kalori yang terbakar kurang lebih sekitar 150-300 kalori.

Jumlah kalori yang terbakar tersebut sama seperti bila Moms dan Dads melakukan olahraga lompat tali selama 25 menit.

Itu sebabnya, olahraga bowling bisa dikatakan tak hanya menyehatkan tubuh, tetapi juga menyenangkan dan menghibur.

Termasuk Olahraga Low Impact

Olahraga low impact adalah olahraga dengan gerakan kedua atau salah satu kaki menempel di lantai selama aktivitas berlangsung.

Nah, olahraga bowling termasuk ke dalam olahraga low impact.

Bagi Moms dan Dads yang belum terbiasa melakukan kardio, bermain bowling bisa jadi pilihan untuk pemula.

Bila belum terbiasa mengangkat beban sembari berlari, dalam hal ini membawa bola berat sambil berlari dan melepaskan bola agar menggelinding dengan baik, bowling bisa dicoba untuk latihan awal.

Tak perlu terbebani, karena Moms dan Dads bisa berolahraga sambil bersosialisasi dalam satu waktu saat bermain boling.

Melatih Kekuatan Otot

Sama halnya seperti olahraga lain, olahraga bowling juga bisa membantu melatih kekuatan otot Moms dan Dads.

Bagian otot tubuh yang terlatih saat bermain bowling khususnya di lengan, baju, kaki, dan pergelangan tangan saat mendorong bola ke bawah.

Melepas Stres

Seperti yang sempat disinggung sebelumnya, olahraga bowling bisa dilakukan bersama-sama, misalnya dengan keluarga dan teman-teman.

Hal ini tentu menjadi saat-saat bagi Moms dan Dads untuk bersosialisasi, berbincang, juga tentunya melepas stres dari penatnya pekerjaan dan aktivitas sehari-hari.

Terbangunnya interaksi sosial dan hilangnya stres dapat memberikan efek yang baik untuk kesehatan mental Moms dan Dads.

Alhasil, peningkatan produksi hormon endorfin di dalam tubuh dapat memberikan rasa bahagia dan nyaman.

Pada gilirannya, ini akan berefek baik untuk melancarkan kerja organ-organ tubuh, termasuk sistem peredaran darah.

HOBIQQ
Selain hormon endorfin yang meningkat, kadar hormon kortisol atau penyebab stres pun menurun.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *