hobiqq – Pengendara sepeda motor sudah banyak yang diingatkan untuk mengenakan helm. Selain mematuhi ketentuan berlalu-lintas, helm juga menjadi pelindung satu-satunya pengendara motor saat menghadapi kecelakaan atau gangguan serangga yang sewaktu-waktu bisa melintas di depan mata. Refleks Mucek Mata yang Kelilipan Serangga
Melalui sebuah unggahan di akun Facebook miliknya, seorang dokter mata di Seremban, Negeri Sembilan, Malaysia.
Menceritakan kasus aneh yang terjadi pasiennya akibat berkendara sepeda motor.
Dokter Teh Wee Min memulai unggahan tersebut dengan mengatakan bahwa pada 22 Juni lalu seorang pria mengeluh kemasukan serangga di mata kanannya saat mengendarai sepeda motor.
Dengan refleks, pria tersebut langsung mengucek matanya dan mengeluarkan serangga yang ternyata seekor semut.
Refleks Mucek Mata yang Kemasukan Serangga, Pemotor Kaget Saat Periksa ke Dokter
Binatang yang berada dalam mata nya sudah di keluarkan tapi masih tidak nyaman rasa nya . Dia merasa penglihatannya masih bermasalah sehingga memutuskan menemui Dr Teh.
Setelah mendengarkan keluhan pasiennya,
Dr Teh melakukan pemeriksaan dan menemukan bahwa kepala semut itu masih ada di dalam mata sang pasien.
Yang lebih bikin merinding lagi, rahang semut tersebut masih menancap di bola mata sang pasien.
Bersyukur Cuma Menancap di Bagian Putih Mata
Dr Teh bersyukur potongan kepala semut tersebut hanya menancap di bagian putih mata pasiennya.
” Jika mendarat di kornea (area transparan tengah mata) dan semut menyuntikkan racun ke dalamnya,
penglihatannya mungkin sangat terpengaruh,” tulis Dr Teh.
Dr Teh mengatakan selama bertahun-tahun praktik sebagai dokter mata dia pernah melihat bekas sengatan serangga, benda asing dari logam dan bahkan partikel pasir masih bersarang di mata.
Tetapi kepala serangga? Sangat jarang terjadi.
Bekerja dan Berkendara Secara Aman
” Saya juga menangani pemotong rumput, tukang las, dan pekerja konstruksi buta oleh luka tembus yang disebabkan oleh benda berkecepatan tinggi yang mengenai mata mereka,” tambahnya.
Makanya, sebagai langkah pencegahan, Dr Teh menyarankan para pemotor untuk mengenakan helm yang ada visornya atau memakai kacamata hitam saat berkendara.
Sebagai pengalaman yang tidak mengenakan ini, diri nya ingin setiap pekerja menggunakan kaca mata saat bekerja demi melindungi mata meraka.