Serunya Liburan di Lereng Gunung Sumbing Sensasi Nepal Ala Jawa
Uncategorized

Lereng Gunung Sumbing Sensasi Nepal Ala Jawa

HobiQQ Lounge – Nepal, salah satu negara yang menjadi destinasi favorit traveler. Bangunan bergaya Hindu klasik menjadi daya tarik negara ini. Namun kita tidak perlu jauh ke Nepal untuk menikmati pemandangan serupa. Karena di Magelang, Jawa Tengah, ada desa yang punya suasana seperti di Nepal yaitu di Lereng Gunung Sumbing

Desa itu adalah Butuh Kaliangkrik. Desa wisata ini memiliki pemandangan yang mengagumkan dengan latar belakang Gunung Sumbing yang menawan.

Tatanan rumah di desa ini juga sangat unik, bertingkat dengan jalan desa yang menanjak. Desa ini juga dikelilingi kebun sayur nan asri.

Udara dan suasana di desa ini membuat pengunjung merasa seperti sedang berada di lereng Gunung Everest di Nepal.

Desa ini terletak kurang lebih 34 kilometer dari pusat Kota Mungkid dan menjadi idola bagi para pendaki. Berikut empat hal yang perlu kamu tahu mengenai Desa Wisata Butuh. Agen BandarQ Online Indonesia

Pemandangan seperti Namche Bazaar ini bisa kamu dapatkan bila berkunjung ke Desa Butuh. Di desa ini, kamu bisa merasakan segarnya hawa pegunungan.

Jalur Pendakian Gunung Sumbing

Desa Wisata Butuh merupakan salah satu jalur pendakian Gunung Sumbing. Jalur ini langsung mengarah ke Puncak Sejati.

Sumbing sendiri merupakan gunung api dengan ketinggian 3.371 meter di atas permukaan laut dan menjadi gunung tertinggi ketiga di Pulau Jawa.

Jalur pendakian lewat Desa Butuh sangat digemari para pendaki. Suasananya yang masih asri membuat Jalur Pendakian Sejati nyaman dilewati. BandarQ

Fasilitas yang Lengkap

Meski terletak di lereng gunung sumbing, fasilitas di desa ini sangat lengkap. Di desa wisata ini tersedia banyak penginapan sederhana yang dengan disewa dengan biaya cukup miring.

Selain itu, jaringan internet di Desa Butuh juga lancar. Kamu bisa nyaman berselancar saat liburan di desa ini.

Selain itu juga ada tempat ibadah, tempat nongkrong dengan pemandangan alam yang indah, dan masih banyak lagi fasilitas sederhana lainnya.

Akses Mudah Menuju Desa

Untuk bisa mencapai lokasi desa wisata ini, jalur yang dilalui cukup mudah. Kamu bisa naik kendaraan pribadi atau menyewa mobil. 

Sayangnya, akses transportasi umum sulit ditemukan. Ini karena medannya cukup sulit dilalui kendaraan sekelas minibus. DominoQQ

Kamu bisa mulai perjalananmu dari Terminal Tidar. Dari terminal, butuh waktu kurang lebih 1 jam. Medan akan semakin menanjak dan hanya bisa ditempuh dengan jalan kaki.

Tetapi, rasa lelahmu bakal terbayar lunas dengan pemandangan Desa Butuh yang sangat cantik. Sesampai di desa wisata ini, kita bisa langsung menuju penginapan yang tersedia dan menikmati sejuknya suasana mirip dengan Namche Bazaar, Nepal.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *