Tips Atasi Cegukan Ketika Puasa
BERITA KESEHATAN

Tips Atasi Cegukan Ketika Puasa

HOBIQQLOUNGE – Ketika menjalani puasa di bulan Ramadan, tak dapat dipungkiri selalu ada saja kendala yang menghampiri. Satu di antaranya adalah cegukan, kondisi yang cukup membuat bingung bagaimana mengatasinya. Tips Atasi Cegukan Ketika Puasa

Selama menjalani puasa Ramadhan kita memang tidak boleh minum sebelum waktu berbuka tiba. Padahal minum menjadi salah satu cara yang efektif untuk mengatasi cegukan. Lalu bagaimana cara mengatasi cegukan saat puasa?

Tenang saja, tanpa minum, Anda dapat menghilangkan cegukan yang sangat mengganggu. Langkah-langkah tersebut dapat membuat Anda menjalankan puasa dengan nyaman.

Lalu, bagaimana cara untuk mengatasi cegukan saat puasa tanpa minum air? MitraHobi.com merangkum tiga tips di bawah ini.

Tahan Napas

Menahan napas jadi salah satu cara yang biasa dilakukan ketika Agen Poker sedang cegukan, begitu pula saat puasa. Anda dapat menahan napas kira-kira 10 detik, lalu hembuskan napas perlahan. Tips ini disebut efektif menghilangkan cegukan. Selain itu, langkah ini juga membuat otak Anda semakin rileks.

Menekuk Lutut

Anda dapat menekuk lutut sembari mencondongkan tubuh ke depan seperti meringkuk. Lalu, Anda dapat BandarQ menahan posisi tersebut selama kurang lebih 1-2 menit.

Bernapas dalam kantung kertas

Gunakan bantuan kantung kertas untuk bernapas. Anda dapat menyiapkan kantong kertas kosong dan menempelkan bagian leher kantong di mulut dan hidung. Ambil napas dan hembuskan perlahan-lahan. Anda juga bisa melakukannya dengan Agen Poker masker.

Lakukan gerakan menelan sambil menekan hidung

Lakukan gerakan menelan sambil menekan bagian hidung. Anda juga bisa duduk sambil memeluk lutut sedekat mungkin ke arah dada untuk menghentikan cegukan. Lakukan posisi duduk tersebut selama 2 menit. Posisi itu akan menekan area diafragma sehingga udara yang terjebak bisa keluar.

Jika belum berhasil, berikan pijatan dengan DominoQQ ujung jari secara lembut pada area ulu hati Anda. Lakukan selama 20–30 detik, dan biasanya cegukan akan berhenti.

Cegukan saat puasa umumnya memang bukan hal yang mustahil terjadi. Untungnya, keluhan ini bisa diatasi tanpa perlu membatalkan puasa Ramadhan yang tengah Anda jalani. Tips Atasi Cegukan Ketika Puasa

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *